Cara Memasang Template Blogger

Cara Memasang Template Blogger - Hallo temen-temen Youtuber!!! Tutorial Adsense Youtube, Kali ini saya akan menulis tutorial Cara Memasang Template Blogger, Semoga dapat memberikan manfaat bagi youtuber semua. Baca postingan Artikel Blogger, Artikel tutorial, sampai selesai agar tidak ada langkah yang terlewat, jangan malas membaca dan selamat menikmati.

Judul : Cara Memasang Template Blogger
link : Cara Memasang Template Blogger

Baca juga


Cara Memasang Template Blogger


Template adalah tata letak tampilan website, supaya website tampil menarik dan disukai oleh banyak orang. Kali ini saya akan share tentang Cara Memasang Template Di Blogger. Mari kita simak cara memasangnya.

Cara Memasang Template Di Blogger

Terdapat dua cara untuk memasang template di blogger / blogspot. Berikut dua cara tersebut adalah sebagai berikut.

1. Upload Template
Cara yang pertama adalah yang termudah dalam pemasang template blogger, berikut caranya :



  1. Pergi ke Theme atau Tema
  2. Klik Backup / Restore di pojok kanan
  3. Klik tombol Choose File
  4. Pilih template yang ingin di pasangkan
  5. Klik Upload
Itulah cara yang pertama untuk memasang template blogger. Untuk cara yang kedua silahkan simak berikut ini.

2. Copy Template
Jika cara yang pertama gagal upload template yang ingin anda pasang berikut adalah cara yang kedua sebagai berikut.





  1. Pergi ke Theme atau Tema
  2. Hapus semua kode yang ada dikotak
  3. Buka winrar template anda
  4. Klik kanan, kemudian klik View File.
  5. Copy Semua kode nya
  6. Kembali lagi ke theme atau tema
  7. Paste semua kode yang tadi di copy ke dalam kotak.
Baiklah mungkin itu saja untuk artikel Cara Memasang Template Blogger. Seperti nya mudah sekali dalam pemasangannya, Jika anda mengalami kesulitan silahkan komentar di bawah. Sekian Terima kasih.


Jadi sepertiitulah kira-kira tutorial Cara Memasang Template Blogger

saya rasa cukup tutorial Cara Memasang Template Blogger kali ini, semoga dapat membuat youtuber indonesia semakin maju dan jangan lupa baca tutorial youtube lainnya.

Anda sekarang membaca artikel Cara Memasang Template Blogger dengan alamat link https://2007ahmad.blogspot.com/2019/08/cara-memasang-template-blogger.html

0 Response to "Cara Memasang Template Blogger"

Post a Comment

Contact Us

Name

Email *

Message *